Format LPJ Desember 2021 Dan Januari - Juni 2022

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Pada kesempatan ini admin akan share Format LPJ Desember 2021 dan JANUARI - JUNI 2022. Dimana LPJ ini merupakan syarat yang harus di unggah pada portal BOS Madarasah untuk pencairan BOS TAHAP 2 Tahun 2022.

Format LPJ Desember 2021 dan JANUARI - JUNI 2022 ini sebenarnya sudah diada pada portal BOS Madrasah. Namun tidak salahnya jika admin share disini agar teman-teman yang belum tahu bisa langsung download di blog sederhana ini.

Selain LPJ ada juga berkas yang harus diuploud juga di portal BOS Madrasah seperti SPTJB, Surat Permohonan Pencairan, Kwitansi Penerimaan, dan RKAM.

Terkait dengan SPTJB versi terbaru berbeda dengan SPTJB sebelumnya. oleh karena itu perlu di perhatikan cara pengisiannya. artikel Petunjuk pengisian sudah admin sediakan di blog ini.

Baca : Petunjuk Pengisian SPTJB Terbaru BOS Madarasah 2022

Kemudian persyaratan yang lain juga harus di sesuaikan juga, disini admin sudah sediakan APLIKASI Pencairan yang sudah lengkap bisa teman-teman unduh juga diblog ini.

Baca : Gratis Aplikasi Administrasi Pencairan BOS Tahap 2 Tahun 2022

Untuk Format LPJ Desember 2021 dan JANUARI - JUNI 2022 silahkan teman-teman bisa unduh dibawah ini.

DOWNLOAD FILE

Demikian yang bisa admin share semoga bermanfaat jangan lupa di share ya teman-teman.